Pemimpin Efektif Adalah Seorang  Pendengar yang Baik

Keterampilan  “mendengarkan” adalah satu-satunya keterampilan yang paling penting dari semua keterampilan berkomunikasi yang ada.

Lebih penting dari keterampilan untuk berorasi dengan berapi-api.

Lebih penting daripada suara yang penuh kuasa. Lebih penting daripada kemampuan untuk berbicara dalam beberapa bahasa.

Malah lebih penting dari kemampuan menulis dengan kata-kata yang menawan.

Demikian S.R. Levine & M.A. Crom menulis dalam buku The a leader in You: How to Win Friends, Influence People, and Succeed in a Changing World, (New York, N.Y.: Simon & Schuster, 1993, hal. 985).

“Nature gave people two ears, but only one tongue, which is a gentle hint that they should listen more than they talk” (Keith Davis & John W. Newstrom, hal. 88). ***
__________
Sumber: https://www.kompasiana.com/…/pemimpin-yang-efektif-adalah-s…

BACA JUGA:  KataBatam Jajal Jalur Sepeda dari Bundaran Madani ke Ocarina, Karya Masterpiece HMR

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *